cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Teknik Elektro
ISSN : 14110059     EISSN : 25491571     DOI : http://dx.doi.org/10.15294/jte
Core Subject : Engineering,
Arjuna Subject : -
Articles 9 Documents
Search results for , issue " Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro" : 9 Documents clear
ANALISIS KERUGIAN DAYA PADA SALURAN TRANSMISI EHV (EXTRA HIGH VOLTAGE) DI PT. PLN PERSERO PENYALURAN DAN PUSAT PENGATURAN BEBAN JAWA BALI REGIONAL JAWA TENGAH DAN DIY UNIT PELAYANAN TRANSMISI UNGARAN Azis, Fathoni; Sumerti, I Nengah; Ngadirin, -
Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Listrik adalah sumber energi yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat sehingga dalam penyaluranenergi tersebut harus benar-benar handal, tetapi dalam kenyataannya kerugian daya dalam sistemtransmisi tidak dapat dihilangkan tetapi kerugian daya harus diupayakan dalam batas normal yaitu 5 –15%. Kerugian daya yang terjadi pada saluran transmisi tegangan ekstra tinggi banyak diakibatkan olehbeberapa faktor misalnya kerugian daya yang diakibatkan oleh korona, resistan penghantar, kekotoranisolator dll. sehingga daya yang kirim dan daya diterima mengalami perbedaan nilainya, karena sebagiandaya ada yang hilang diakibatkan oleh faktor-faktor tadi diatas. Tujuan dari penelitian ini adalah untukmengetahui berapa besar kerugian daya, jatuh tegangan, kerugian daya akibat korona dan nilai efisiesi yangterjadi pada saluran Ungaran – Pedan.Kata Kunci : Power loss, Bundled conductor, Resistance, Induktance
ARESTER SEBAGAI SISTEM PENGAMAN TEGANGAN LEBIH PADA JARINGAN DISTRIBUSI TEGANGAN MENENGAH 20KV Cahyaningsih, Tri; Berahim, Hamzah; Subiyanto, -
Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tegangan lebih adalah tegangan yang hanya dapat ditahan untuk waktu yang terbatas. Teganganlebih petir merupakan tegangan lebih aperiodik yang disebabkan karena sebab luar (External Over Voltage).Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah arester jenis oksida logam (ZnO) dengantegangan dasar 20 KV tipe POLIM-D 20 N buatan perusahaan ABB Swiss dan arester dari bahan keramikdengan tegangan dasar 18 KV buatan USA.Hasil pengujian yang diperoleh memperlihatkan bahwa arester polimer lebih konsisten dalammelakukan pemotongan tegangan impuls petir dan pemotongan tegangan impuls petir pada arester polimercenderung lebih stabil, yaitu ditunjukkan dengan grafik yang linier. Sedangkan untuk arester keramik padaawalnya pemotongan yang dilakukan sangat kecil namun pada pengujian ketiga dan keempat menunjukkanhasil yang lebih baik.Kata kunci : Tegangan Lebih, Arester, Tegangan Impuls Petir.
ANALISIS PENGARUH KEADAAN SUHU TERHADAP TEGANGAN TEMBUS AC DAN DC PADA MINYAK TRANSFORMATOR Singgih, Sugeng Nur; Berahim, Hamzah
Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tegangan tembus (breakdown) merupakan suatu peristiwa apabila medan magnet dinaikkan(tegangan terus-menerus dinaikkan), atom-atom akan terionisasi dan sampai batas kemampuan isolatortersebut menahan tegangan maka isolator tersebut akan berubah menjadi konduktor. Saat kritis ini disebutbreakdown. Pengujian terhadap tegangan tembus diperlukan untuk mengetahui titik kritis dari isolasiminyak transformator.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya tegangan tembus pada minyaktransformator setelah diberikan tegangan tinggi AC dan DC dengan suhu minyak 500C, 700C dan 900C.Pengujian juga untuk mengetahui apakah minyak transformator bekas masih layak dipakai atau tidak.Pengujian tegangan tembus pada minyak transformator baru dibandingkan dengan tegangantembus pada minyak transformator bekas dimana terdapat perbedaan yaitu pada besarnya nilai tegangantembus. Besarnya nilai tegangan tembus pada tegangan AC juga dibandingkan terhadap nilai tegangantembus DC.Kata kunci : Tegangan Tembus, Minyak Transformator, Kekuatan Dilektrik.
SISTEM INFORMASI TRANSAKSIONAL DI SPBU 44-555-13 JL. GODEAN KM. 4.5 YOGYAKARTA dengan VISUAL BASIC 6.0. Hinayah, Titik; Adji, Teguh Baratha
Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun suatu program aplikasi tansaksionalsehingga mampu memberikan kemudahan kerja bagian administrasi SPBU 44-555-13 jl. Godean km 4.5Banyuraden Yogyakarta menggunakan program visual basic 6.0. Alat yang digunakan dalam penelitian iniantaralain : diagram alir dokumen (flow map), diagram konteks (context diagram), dan diagram alir data(data flow diagram). Serta penelitian ini menggunakan metode SDLC (System Development Life Cycle).Adapun kebutuhan software yang digunakan dalam penelitian ini adalah Visual Basic (VB). Tahappengujian, pembahasan dan analisis merupakan proses uji coba data input dan program (software), yangdalam hal ini input-nya adalah data-data penjualan pada SPBU 44-555-13 Jl. Godean KM. 4.5 Yogyakartadengan sistem yang dibuat menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic 6.0. Kemudian dari softwareini diperoleh output laporan yang dapat dijadikan sebagai acuan pimpinan SPBU dalam mengendalikanperusahaan. Dari hasil penelitian ini dengan diterapkannya sistem informasi transaksional yang baru diSPBU Banyuraden dapat mempermudah dan mempercepat proses transaksi hingga pembuatan laporannya.Sehingga meningkatkan efisiensi dan efektifitas kerja.Kata kunci : sistem, transaksi, SDLC, Visual Basic, Input, output
PENGATURAN SUHU DALAM RUANGAN SECARA DIGITAL Huda, Sakti Nur
Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Digital system used in equipments electronica, inclusive of among other things used as a means ofcontroller or arrangement. In this case to fulfill requirement of temperature condition of the desired, humanbeing a lot of designing a appliance which can be used to arrange temperature. For that this final projecttake problems how planning and make a appliance of temperature arrangement with digital system.instrument Used in this research consisted by network of temperature changer to tension(tranduser), analogous network of digital to converter ( A/D Converter), BCD seven Segment, and theappearance, network of controller and appliance of temperature changer and also power supply asgenerating tension for each of the network.Principle work this appliance is tranduser used in this network will yield tension, what resulted froma accepted by temperature change of the tranduser. output tension Yielded from tranduser exploited asinput of analogous changer network to digital, then the yielded output, in the form of digital code by networkof decoder BCD to seven segment, presented a displayed (seven segment). Tension Output from tranduserexploited as input tension for the controller network.Keyword : tranduser, ADC (analog to digital converter), BCD (binary code decimal), seven segment
SISTEM PAKAR MENGGUNAKAN MESIN INFERENSI FUZZY Kaswidjanti, Wilis
Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu cara untuk menangani ketidakpastian pada bidang sistem pakar dapat digunakan logikafuzzy, yang juga merupakan salah satu bidang kecerdasan buatan. Logika fuzzy memiliki toleransi terhadapdata-data yang tidak tepat dan didasarkan pada bahasa alami. Dengan menggunakan mesin inferensi fuzzy,dapat dibuat aturan-aturan if-then fuzzy untuk menurunkan pernyataan yang bersifat linguistik. Metodedefuzzifikasi yang digunakan berbagai metode seperti max-min dan center average.Kata kunci : Sistem Pakar, Mesin Inferensi Fuzzy, Metode Defuzzifikasi.
PERANCANGAN ALAT UKUR IMPEDANSI PEMBUMIAN Putri, Riana Devi Hamardji
Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengukuran impedansi selama ini dilakukan secara praktis dengan mengukur tahanan resistansidan secara percobaan dengan mengukur harga tegangan puncak dan arus injeksi secara terpisah.Impedansi pembumiannya diperoleh dengan membagi harga tegangan puncak dengan arus puncaknya.Dalam penelitian ini perancangan dilakukan untuk memperoleh alat ukur impedansi pembumianyang mampu mengukur tegangan puncak, arus puncak dan impedansi pembumian dalam satu kesatuanpengukuran. Pengujian alat ukur dilakukan dilaboratorium menggunakan sumber tegangan impuls 400Vdan rangkaian-rangkaian pengganti untuk keperluan pengujian.Hasil pengujian alat ukur impedansi pembumian ini menunjukkan bahwa alat ukur telah dapatdigunakan untuk pengukuran impedansi impuls dan tahanan dc yang menggunakan rangkaian penggantidengan mengabaikan pengaruh pengkabelan. Pengujian dengan beban resistansi, induktansi sertacampuran induktansi dan resistansi menunjukkan kecenderungan bahwa semakin besar beban yangdigunakan akan memperbesar pula impedansi impulsKata kunci: Tegangan puncak, arus puncak, impedansi pembumian
STUDI KOMPARASI JARINGAN SOFTSWITCH DENGAN JARINGAN PUBLIC SWITCHED TELEPHONE NETWORK (PSTN) DALAM HAL EFISIENSI BANDWIDTH SEBAGAI JARINGAN TELEKOMUNIKASI MASA DEPAN Hendratmono, Catur; Selo, -
Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

PSTN adalah sistem telekomunikasi berbasis sirkit switch yang mempunyai perangkat-perangkatyaitu sentral, jaringan dan pesawat telepon. Jaringan PSTN hanya melayani layanan suara. Pada jaringanini setiap call akan diberikan sebuah kanal tersendiri dan tidak ada pengguna lain yang dapatmenggunakan kanal tersebut selama call. Jaringan Softswitch adalah sistem komunikasi yangmenggunakan elemen jaringan berupa software sebagai pusat mengendalian panggilan, system ini berbasispaket switch. Jaringan Softswitch satu kanal bisa di pakai beberapa kebutuhan, yaitu call, dan pengirimandata Berdasarkan hasil analisis perbedaan bandwidth Softswitch dengan bandwidth PSTN dihasilkanbandwidth Softswitch sebesar 68.577,6 Kbps sedangkan bandwidth PSTN 391.872 Kbps sehingga lebihefisien bandwidth Softswitch. Komparasi pemakaian bandwidth Softswitch terhadap bandwidth PSTNdihasilkan efisiensi bandwidth di Softswitch sama dengan 5,71 kali efisiensi bandwidth di PSTN sehinggamendukung jaringan bersifat broadband atau berpita lebar jadi dalam upaya penyelenggaraan jaringantelekomunikasi masa depan dapat terpenuhi. Bandwidth Softswitch lebih efisien karena dipengaruhi olehfaktor kompresi dan codec.Kata kunci : Jaringan Softswitch, Jaringan PSTN, Efisiensi Bandwidth.
PENGARUH DURASI WAKTU TERHADAP PEMBENTUKAN PAKET CALL DATA RECORD PADA SERVING GPRS SUPPORT NODE DI P.T TELKOMSEL REGIONAL JAWA TENGAH DAN D.I. YOGYAKARTA Wirati, Andyan Susilo; Dewanto, Wahyu
Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

SGSN (Serving GPRS Support Node) is a node which connect GSM network to GPRS network. SGSNfunctions like MSC in GSM system in monitoring MS location or mobility management, paging, datacompression, traffic calculation, charging, security and controlling data accesing prosses. SGSN is connectedbase station by using Gb interface.Data collecting in details of using GPRS service usage is needed to know how far the GPRS servicedevelopes among the customers is one of the systems used those data collecting.The population of this research is P.T Telkomsel cellular operator. The research sample is takenrandomly. Five research samples for each day in five days can be obtained. The sample taken is not based onthe used application. The research variables comprise time duration and file package.The research is conducted by quantitative methode based on the data got from P.T Telkomsel operators,then analyse toward SGSn and effect of time duration toward CDR file formation will be carried out. Theresearch data in the form of SGSN CDR output data and GPRS empirical research dat are the use of G{RS bycustomers seen from the used time duration and data volume.The result of this research will look out how far the effect of the time duration used by customers towardCDR file formation in SGSN is the research finding shows that the time duration used by customersinfluences the amount of file package formed in SGSN so that it can affect the next process. Besides, there aesome factors supporting the data sending delay technically or non technically. Another research findingshows the GPRS service quality of P.T Telkomsel bassed on the research.Based on the research results, it is suggested to do a research on charging GGSN in GPRS, chargingmechanism of each software supporting SGSN. So that the strong point of eacg software we can know.Keyword : SGSN, Duration of time, CDR

Page 1 of 1 | Total Record : 9


Filter by Year

2009 2009


Filter By Issues
All Issue Vol 15, No 1 (2023): Jurnal Teknik Elektro Vol 14, No 2 (2022): Jurnal Teknik elektro Vol 14, No 1 (2022): Jurnal Teknik Elektro Vol 13, No 2 (2021): Jurnal Teknik Elektro Vol 13, No 1 (2021): Jurnal Teknik Elektro Vol 12, No 2 (2020): Jurnal Teknik Elektro Vol 12, No 1 (2020): Jurnal Teknik Elektro Vol 11, No 2 (2019): Jurnal Teknik Elektro Vol 11, No 1 (2019): Jurnal Teknik Elektro Vol 10, No 2 (2018): Jurnal Teknik Elektro Vol 10, No 1 (2018): Jurnal Teknik Elektro Vol 9, No 2 (2017): Jurnal Teknik Elektro Vol 9, No 1 (2017): Jurnal Teknik Elektro Vol 8, No 2 (2016): Jurnal Teknik Elektro Vol 8, No 2 (2016): Jurnal Teknik Elektro Vol 8, No 1 (2016): Jurnal Teknik Elektro Vol 8, No 1 (2016): Jurnal Teknik Elektro Vol 7, No 2 (2015): Jurnal Teknik Elektro Vol 7, No 2 (2015): Jurnal Teknik Elektro Vol 7, No 1 (2015): Jurnal Teknik Elektro Vol 7, No 1 (2015): Jurnal Teknik Elektro Vol 6, No 2 (2014): Jurnal Teknik Elektro Vol 6, No 2 (2014): Jurnal Teknik Elektro Vol 6, No 1 (2014): Jurnal Teknik Elektro Vol 6, No 1 (2014): Jurnal Teknik Elektro Vol 5, No 2 (2013): Jurnal Teknik Elektro Vol 5, No 2 (2013): Jurnal Teknik Elektro Vol 5, No 1 (2013): Jurnal Teknik Elektro Vol 5, No 1 (2013): Jurnal Teknik Elektro Vol 3, No 2 (2011): Jurnal Teknik Elektro Vol 3, No 2 (2011): Jurnal Teknik Elektro Vol 3, No 1 (2011): Jurnal Teknik Elektro Vol 3, No 1 (2011): Jurnal Teknik Elektro Vol 2, No 2 (2010): Jurnal Teknik Elektro Vol 2, No 2 (2010): Jurnal Teknik Elektro Vol 2, No 1 (2010): Jurnal Teknik Elektro Vol 2, No 1 (2010): Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 2 (2009): Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 1 (2009): Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 1 (2009): Jurnal Teknik Elektro More Issue